No image available for this title

Text

Buku ajar lepra



Lepra adalah penyakit infeksius kronis yang disebabkan oleh mycobacterium laprae, sebuah bakteri
sebuah bakteri tahan asam berbentuk batang. Penyakit ini utamanya mengenai kulit, saraf tepi,
mukosa saluran nafas atas dan wajah. Di dalam bahasa Indonesia penyakit ini disebut kusta atau
morbus hansen.
Penyakit lepra disebarkan melalui droplet, dari hidung dan mulut, serta kontak dengan pasien
lepra yang tidak mendapatkan pengobatan. Terapi lepra dimulai dengan farmakoterapi lepra,
dengan obat tunggal monoterapi DDS. Selain DDS adapula terapi MDT yaitu pengobatan lepra
dengan cara memutustak mata rantai penularan, mencegah resistensi obat, memperpendek masa
pengobatan, meningkatkan kepatuhan dan keteraturan berobat.
Adapun materi yang dipaparkan :
Pendahuluan
Epidemiologi lepra
Patofisiologi kusta
Diagnosis lepra
Klasifikasi dan varian klinis lepra
Terapi lepra
Efek Samping Obat MDT


Ketersediaan

071/HI/2020616.998 REN bRak BukuTersedia
072/HI/2020616.998 REN b C1Rak BukuTersedia
073/HI/2020616.998 REN b C2Ruang ReferensiTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
616.998 REN b
Penerbit LPPMP Undip : Semarang.,
Deskripsi Fisik
x, 72 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-7222-00-2
Klasifikasi
616.998
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this