No image available for this title

Text

Biomekanika dasar gerakan manusia: dengan ilustrasi ergonomik, ortopedik & latihan



Buku ini merupakan acuan tentang gerakan manusia.
Tujuan buku ini sebagai buku pengantar dalam biomekanika yang mengintegrasikan antara
anatomi dasar, fisika, kalkulus, dan fisiologi untuk pembelajaran gerak manusia.
Adapun materi yang dibahas terbagi atas 3 bagian:
Bagian I. Dasar Gerak Manusia
1. Terminologi Dasar
2. Pengaruh Skeletal Terhadap Gerakan
3. Pengaruh Otot Terhadap Gerakan
4. Pengaruh Saraf Terhadap Gerakan
Bagian II. Anatomi Fungsional
5. Anatomi Fungsional Ekstremitas Atas
6. Anatomi Fungsional Ekstremitas Bawah
7. Anatomi Fungsional Trunkus
Bagian III. Analisis Mekanis Gerakan Manusia
8. Kinematika Linier
9. Kinematika Angular
10. Kinetika Linier
11. Kinetika Angular

Buku ini juga menjelaskan informasi kuantitatif. Analisis kuantitatif merupakan evluasi gerak numerik
berdasarkan pada data yang terkumpul selama performa gerak.







Ketersediaan

335/PI/2021612.014 41 HAM bRak BukuTersedia
336/PI/2021612.014 41 HAM b c1Rak BukuTersedia
337/PI/2021612.014 41 HAM b c2Ruang ReferensiTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
Fisioterapi
No. Panggil
612.014 41 HAM b
Penerbit EGC : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xi, 492 hlm.; 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-044-998-5
Klasifikasi
612.014 41
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
ed. 4
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this