Image of Buku Referensi Pendidikan Kedokteran: Metodologi Penelitian Pendidikan Kedokteran Jilid 4

Text

Buku Referensi Pendidikan Kedokteran: Metodologi Penelitian Pendidikan Kedokteran Jilid 4



Buku referensi ini disusun untuk mengajak peneliti mengupas metodologi penelitian terutama penelitian pendidikan kedokteran dan profesi kesehatan secara praktis. Susunan di dalam buku ini mengacu pada susunan topik modul metodologi penelitian magister pendidikan kedokteran, namun dibuat lebih umum sehingga dapat juga dimanfaatkan oleh berbagai tahapan pendidikan dan bidang yang sejalan. Penelitian pendidikan kedokteran merupakan penelitian yang dapat dilakukan oleh institusi pendidikan dokter. Ilmu pendidikan kedokteran merupakan cabang keilmuan yang banyak mendapat pengaruh dari bidang ilmu pendidikan tinggi dan bidang ilmu kedokteran. Berbagai teori dan konsep dari berbagai bidang dapat menjadi landasan pengembangan keilmuan bidang pendidikan kedokteran. Karakteristik spesifik metodologi penelitian pendidikan kedokteran membuat pembelajaran metodelogi penelitian perlu dilakukan. Buku ini memuat bab yang dimulai dari informasi umum mengenai perkembangan ilmu pendidikan kedokteran dan profesi kesehatan yang menjadi konteks metodologi penelitian yang dikupas dalam buku ini. Selanjutnya mengenalkan penelitian pendidikan kedokteran berbasis bukti, dilanjutkan dengan berbagai pendekatan metodologi yang banyak digunakan dalam penelitian pendidikan kedokteran, yaitu kualitatif, kuantitatif dan campuran. Proses selanjutnya adalah cara mempublikasikan hasil penelitian pendidikan kedokteran dan yang terakhir pembahasan mengenai kajian metodologi penelitian thesis mahasiswa magister pendidikan kedokteran Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.


Ketersediaan

007/PI/2023610.72 RIT bRak BukuTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
610.72 RIT b
Penerbit Sagung Seto : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
80 hlm.; Ilus.;Tab.;Gra.;Ind.; 15,5 x 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-271-178-0
Klasifikasi
610.72
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this